Thursday, June 10, 2010

Langkah Penting Menjadi Wirausahawan

Selain memiliki pekerjaan tetap , orang selalu berusaha untuk memiliki usaha pribadi sebagai pemasukan tambahan !
Beberapa orang menganggap berwirausahab sedikit manfaatnya, tapi jangan salah >> jika kita mampu mengembangkan usaha tersebut , maka kita akan mendapatkan hasil yang sepadan !
Untuk berwirausaha kita memerlukan modal untuk memulai usaha , kebanyakan orang menganggap berwirausaha sangat beresiko tinggi "rugi,bangkrut,dan sebagainya" tapi jika kita bersungguh-sungguh, memungkinkan kita akan menjadi wirausahawan yang sukses ..

Berikut langkah penting sebelum menjadi wirausahawan :

1 . Mempersiapkan Mental
Menjadi wirausahawan harus memiliki mental yang sangat kuat ! jangan berfikir tengtang berapa keuntungan yang diperoleh , tapi berfikirlah segala resiko yang akan kita hadapi dan harus memiliki ketabahan yang kuat .

2 . Kemauan Kuat Untuk Sukses
Jangan mudah menyerah sebaiknya berkaca atau memcari referensi pada usahawan yang sudah sukses.

3 . Mengeksplorasi Ide dan Kreativitas
Bukan ilmu yang mengakibatkan orang berhasil tapi ide-ide yang cemerlang dalam membangun usaha.

4 . Terus Coba dan Belajar
Kemauan untuk terus mengembangkan ilmu , khususnya berkaitan dengan dengan dunia wirausaha yang digeluti ! itu akan membantu kelancaran berwirausaha ! belajar pada orang lain dan banyak membaca buku maka itu akan membawa kita dalam kesuksesan .

5 . Membangun Komunikasi dan Jaringan
Untuk memasarkan produk yang anda jual , anda membutuhkan relasi usaha.

6 . Modal Usaha
Modal merupakan hal yang sangat penting sebelum memulai usaha ! Jika anda merupakan pendatang baru dalam dunia wirausaha , maka janganlah mengeluarkan dana dalam jumlah besar , tetapi mulailah dari hal kecil yang anda kuasai .

Semoga bermanfaat ...


Baca juga : Tips Karyawan Andalan